Informasi Inteligen untuk Masyarakat Terbuka

Infoligen adalah media untuk mengembangkan literasi informasi, terutama di Indonesia. Kami menerbitkan informasi dengan 3 kategori utama, yaitu: ilmiah, ilmiah populer, dan non ilmiah. Infoligen dikelola oleh Yayasan Kartoenbitjara Indonesia (Yayasan KI)—lembaga yang mempelajari dan mempromosikan masyarakat terbuka.

Membeli Rumah itu Wajib Banget, Milenial!

0
95 persen generasi milenial terancam tidak mampu membeli rumah. Meskipun, generasi kelahiran 1980-an sampai 1997 ini mendominasi lapangan pekerjaan. Berdasarkan survei yang dilakukan oleh...

Jagakali Art Festival Ke-6: MANTRASANGKALA

0
Di tahun kesepuluh Jagakali Art Festival—komunitas yang diinisiasi oleh Sinau Art—tidak ada habisnya untuk mengampanyekan lingkungan hidup, terutama di Cirebon. Festival kali keenam yang...
X